C11 and C13 Engines for Caterpillar Built Machines Caterpillar


Inlet Manifold Pressure - Test

Usage:

730C2 2L7
Efisiensi engine dapat diperiksa dengan membuat perbandingan tekanan di manifold masuk dengan informasi yang diberikan di TMI (Technical Marketing Information, Informasi Pemasaran Teknis). Pengujian ini digunakan bila ada penurunan horsepower dari engine, namun tidak ada tanda-tanda nyata tentang masalah pada engine.

Tekanan yang benar untuk manifold masuk tercantum dalam TMI. Tekanan yang benar juga terdapat di Pengaturan Bahan Bakar dan Sistem Informasi Servis terkait. Penyusunan informasi ini dilakukan dalam kondisi berikut:

  • 99 kPa (29.7 in Hg)tekanan barometrik kering

  • 29 °C (85 °F)temperatur udara luar

  • Bahan bakar dengan tingkat 35 API

Pada engine dengan turbocharger dan aftercooler, perubahan dalam peringkat bahan bakar akan mengubah horsepower. Perubahan peringkat bahan bakar akan mengubah tekanan manifold masuk. Jika peringkat bahan bakar di atas 35 API, tekanan manifold masuk dapat di bawah tekanan yang tercantum dalam TMI. Tekanan akan kurang dari tekanan yang tercantum di Pengaturan Bahan Bakar dan Sistem Informasi Servis Terkait. Jika peringkat bahan bakar di bawah 35 API, tekanan manifold masuk dapat di atas tekanan yang tercantum dalam TMI. Tekanan akan lebih besar dari tekanan yang tercantum di Pengaturan Bahan Bakar dan Sistem Informasi Servis Terkait.

Catatan: Pastikan udara masuk dan gas buang tidak dibatasi saat Anda memeriksa tekanan manifold masuk.

Tabel 1
Alat yang Diperlukan 
Nomor Suku Cadang  Nama Suku Cadang  Kuantitas 
1U-5470
atau
198-4240 
Grup Tekanan Engine
atau
Group Indikator Tekanan Digital 


Ilustrasi 1g00293196
1U-5470 Grup Tekanan Engine

Rujuk ke Petunjuk Khusus, SEHS8907, "Using the 1U-5470 Engine Pressure Group" guna mendapatkan petunjuk yang diperlukan untuk menggunakan 1U-5470 Grup Tekanan Engine. Rujuk ke Buku Petunjuk Pengoperasian, NEHS0818, "Menggunakan 198-4240 Indikator Tekanan Digital" guna mendapatkan petunjuk yang diperlukan untuk menggunakan 198-4240 Indikator Tekanan Digital.

Gunakan prosedur berikut untuk mengukur tekanan manifold masuk:

  1. Lepaskan sumbat dari elbow udara masuk.

  2. Sambungkan 1U-5470 Grup Tekanan Engine ke elbow udara masuk di lokasi pengujian tekanan.

  3. Catat nilainya.

  4. Bandingkan nilai yang tercatat di Langkah 3 dengan tekanan yang diberikan dalam TMI.

Caterpillar Information System:

3054C Industrial Engine Fuel Injection Lines - Remove and Install
C9 Marine Engines Engine Pressure Sensor Open or Short Circuit - Test
3054E Industrial Engine Glow Plugs - Remove and Install
C9 Marine Engines and C9 Marine Generator Sets Turbocharger - Install
XQ60 Rental Generator Set Fire Prevention and Explosion Prevention
C9 Marine Engines Analog Sensor Supply Circuit - Test
C9 Marine Auxiliary and Marine Generator Set Engines Injector Solenoid Circuit - Test
Mounting Brackets for Refrigerant Compressor {1802} Mounting Brackets for Refrigerant Compressor {1802}
3054E Industrial Engine Front Cover - Remove and Install
C9 Marine Engines and C9 Marine Generator Sets Turbocharger - Remove
G3606 and G3608 Engines Crankshaft Main Bearings - Install
C9 Marine Engines and C9 Marine Generator Sets Unit Injector Hydraulic Pump - Install
C1.5 and C2.2 Generator Sets Engine Operation
C15 and C18 Petroleum Generator Sets Fuel Conservation Practices
3054C Industrial Engine Fuel Injection Nozzles - Remove
C11 and C13 Engines for Caterpillar Built Machines Fuel System Pressure - Test
3044C Industrial Engine Battery - Replace
3054C Industrial Engine Fuel Injection Nozzles - Install
C9 Marine Engines and C9 Marine Generator Sets Exhaust Manifold - Remove and Install
3500B Engines Air Shutoff
C9 Marine Engines Injection Actuation Pressure Sensor - Test
3056E Industrial Engine Electrical System
3056E Industrial Engine Connecting Rod Bearing Journal
3406E, C-10, C-12, C-15, C-16 and C-18 On-highway Engines Accelerator Pedal (Throttle) Position Sensor Circuit - Test
Back to top
The names Caterpillar, John Deere, JD, JCB, Hyundai or any other original equipment manufacturers are registered trademarks of the respective original equipment manufacturers. All names, descriptions, numbers and symbols are used for reference purposes only.
CH-Part.com is in no way associated with any of the manufacturers we have listed. All manufacturer's names and descriptions are for reference only.