390F MHPU Mobile Hydraulic Power Unit Caterpillar


Hydraulic System Oil Level - Check

Usage:

390F B37


PERHATIAN

Jangan sekali-kali melepaskan sumbat pengisian/ventilasi dari tangki hidrolik apabila oli masih panas.

Udara dapat masuk ke dalam sistem dan dapat menyebabkan kerusakan pompa.


  1. Parkir alat berat pada permukaan yang datar. Letakkan alat berat dalam posisi servis.


    Ilustrasi 1g01137399
    (A) Kisaran suhu tinggi
    (B) Kisaran suhu rendah

  2. Untuk alat berat yang dingin, pertahankan tingkat oli hidraulik pada kisaran temperatur rendah. Untuk alat berat yang berada pada temperatur kerja normal, pertahankan tingkat oli hidraulik pada kisaran temperatur tinggi.


Ilustrasi 2g03241858

Catatan: Untuk informasi mengenai penampungan tumpahan cairan, rujuk ke Buku Petunjuk Pengoperasian dan Perawatan, "Informasi Umum Mengenai Keadaan Bahaya".

------ PERINGATAN! ------

Sistem Bertekanan!

Tangki hidrolik berisi oli panas bertekanan. Untuk mencegah luka lepuh akibat lepasnya oli panas secara tiba-tiba, keluarkan tekanan tangki dalam kondisi engine mati dengan memutar secara perlahan tutup sekitar 1/8 putaran hingga tutup mencapai batas kedua.




Ilustrasi 3g02275615
Tutup pengisian
(A) Posisi TERKUNCI
(B) Posisi PELEPAS TEKANAN - MULAI
(C) Posisi PELEPAS TEKANAN - AKHIR
(D) Posisi TERBUKA

  1. Bebaskan tekanan yang mungkin terkurung di sirkuit hidrolik balik dengan prosedur berikut. Aculah Gambar 3 untuk posisi tutup pengisian.

    1. Putar tutup pengisian berlawanan arah jarum jam, tanpa memberikan tekanan, dan gerakkan tanda panah dari posisi (A) ke posisi (B).

    2. Bebaskan tekanan selama minimal 45 detik dengan menggerakkan tanda panah dari posisi (B) ke posisi (C).

    3. Tekan bagian tengah tutup pengisian ke bawah. Tanpa memiringkan tutup pengisian, gerakkan tanda panah dari posisi (C) ke posisi (D).

    4. Dengan demikian, tekanan tangki hidrolik dibebaskan. Tutup pengisian sekarang dapat dilepaskan jika diperlukan.

    5. Kencangkan tutup pengisian pada tangki hidrolik ke posisi (A).

  2. Setelah tekanan dilepas, kencangkan tutup pengisian.

Caterpillar Information System:

390F MHPU Mobile Hydraulic Power Unit Hydraulic System Oil Filter (Return) - Replace
D11T Track-Type Tractor TA2 Technical Inspection {0372, 1000, 7000, 753T, 7565} D11T Track-Type Tractor TA2 Technical Inspection {0372, 1000, 7000, 753T, 7565}
390F MHPU Mobile Hydraulic Power Unit Hydraulic System Oil Filter (Pilot) - Replace
390F MHPU Mobile Hydraulic Power Unit Hydraulic System Oil Filter (Case Drain) - Replace
390F MHPU Mobile Hydraulic Power Unit Hydraulic System Oil - Change
Alternator - Bosch K1/N1 Normal Operation
A Different Seal is Needed if The Servo Cylinder Seal Kit is Used On Certain Wheel Tractor-Scrapers{4315} A Different Seal is Needed if The Servo Cylinder Seal Kit is Used On Certain Wheel Tractor-Scrapers{4315}
2012/09/20 A New Torque Is Now Used for the Retainer Plug and Seal on the Implement Control Valve {5051}
Alternator - Bosch K1/N1 Component Description
312D2 and 313D2 Excavators Machine System Specifications Oil Filter (Return)
312D2 and 313D2 Excavators Machine System Specifications Stick - 2.5 m (8.20 ft)
2013/09/25 New Engine Software Used to Monitor Engine Coolant Flow {1901, 7610, 7620}
390F MHPU Mobile Hydraulic Power Unit Hydraulic System Oil Sample - Obtain
993K Wheel Loader Machine Systems Refrigerant Accumulator - Remove and Install
2013/04/05 Communication Adapter III (CA3) Is Now Used for Tier 4 Interim and Newer Machine Engines {108D, 1926}
621K, 623K, and 627K Wheel Tractor-Scrapers Systems General Information (Power Train System)
390F Excavator Declaration of Conformity
C32 Auxiliary Engine Engine Operation with Intermittent Diagnostic Codes
993K Wheel Loader Machine Systems Refrigerant Receiver-Dryer - Remove and Install
2012/11/12 A New Retention Plate for the Left Hand Fender Group is Now Used on Certain 621H, 623H and 627H Wheel Tractor-Scrapers {7252}
Electronic Control Module (ECM) on Certain C7.1, C6.6 and C4.4 Machine Engines{1901, 1920} Electronic Control Module (ECM) on Certain C7.1, C6.6 and C4.4 Machine Engines{1901, 1920}
D8R Track-Type Tractor Maintenance Interval Schedule
D3K2, D4K2, D5K2 Track-Type Tractor TA2 Technical Inspection{1000, 7000, 753T, 7542} D3K2, D4K2, D5K2 Track-Type Tractor TA2 Technical Inspection{1000, 7000, 753T, 7542}
910K and 914K Compact Wheel Loaders Plate Locations and Film Locations
Back to top
The names Caterpillar, John Deere, JD, JCB, Hyundai or any other original equipment manufacturers are registered trademarks of the respective original equipment manufacturers. All names, descriptions, numbers and symbols are used for reference purposes only.
CH-Part.com is in no way associated with any of the manufacturers we have listed. All manufacturer's names and descriptions are for reference only.